9 Nov 2010

Cacing, ecosystem engineers?

   Nggak usah bingung, memang benar kalau cacing bisa disebut dengan " ecosystem engineers ". Mengapa demikian, karena cacing itu sangat membantu dalam proses pembentukan tanah yang gembur. contohnya  :
   
cacing
     1. Cacing membantu mendistribusikan bahan organik yang terdapat dalam tanah

     2. Dengan aktivitasnya di dalam tanah, cacing dapat memperbaiki habitat organisme lain

  3.cacing membantu memberi informasi tentang struktur tanah yang berpengaruh langsung terhadap pertumbuhan tanaman


sekian, semoga bermanfaat :)

No comments:

Post a Comment